Fungsi dan Manfaat Mineral untuk Burung Berkicau
Wednesday, December 14, 2016
Add Comment
mineral dibutuhkan oleh semua mahluk hidup semua mahluk hidup memang bisa memproduksi mineral dari dalam tubuhnya sendiri selain itu asupan air yang sering kita minum juga telah mengandung mineral, tapi ada beberapa burung kicau
yang memproduksi mineral sangat sedikit sekali oleh karena it di butuhkan asupan tambahan dari luar agar kebutuhan mineral dalam tubuh dapat terpenuhi burung yang memproduksi sedikit
mineral adalah kacer,murai batu,anis dll
dampak dari burung kekurangan mineral
burung menjadi lemas tidak bergairah sulit untuk gacor full pagi sore untuk anakan burung terjadi tulang burung bengkok,lembek lumpuh, tumit bengkak dll oleh karena itu sobat kicau mania
yang telah sering menjuarai lomba selalu rutin memberikan mineral kepada burung mereka sehingga mampu tampil maksimal
dan sanggup bermain beberapa sesi melihat perawatan burun ala master burung bisa dilihat di sini atau di sini
oleh karena itu untuk sobat kicau mania yang belum memberikan mineral kepada burung sobat bisa membeli mineral khusus untuk burung di kios burung dan pastikan mineral itu terbuat dari bahan
alami sehingga tidak ada efek samping di kemudian hari
fungsi dan manfaat mineral untuk burung berkicau
memperkuat sel tubuh burung karena mengandung anti oksidan dan memperkuat kekebalan tubuh burung sehingga burung tidakmudah stres dan sakit
mengatasi penyakit yang di akibatkan bakteri dari kotoran burung yang berwarna putih atau berak kapur virus demam karena cuaca yang extrem ,jamur,nafas terdesak serak yang tidak sulit di sembuhkan parasit dll
menumbuhkan serta memperkuat pertumbuhan bulu sehingga burung murai batu tidak berekor pendek setelah rampung mabung mengatasi keracunan pada burung yang di sebabkan oleh pakan yang tidak bersahabat untuk burung mempercepat penyembuhan luka dan penyakit mata sperti snot
pada lovebird dan burung kicau lainnya menjaga burung selalu onfire fit dalam perlombaan dan rumahan
untuk sobat kicaumania di manapun agar burung sobat selalu fit berikan mineral untuk burung yang telah di percaya mampu membuat burung menjadi lebih fit dan aktif berbunyi gacor
oke sobat maskicau,, semogga artikel fungsi dan manfaat mineral untuk burung
berkicau bermanfaat ya sob
0 Response to "Fungsi dan Manfaat Mineral untuk Burung Berkicau "
Post a Comment